Jumat, Desember 20, 2024

Top Hari Ini

Terkini

Jelang Pernikahan, Nunik Dapat Ucapan Selamat dari Zaskia Gotik dan Tommy Kurniawan

Nunik dan Erry. | Instagram noenia_ch

Jejamo.com, Bandar Lampung – Jelang pernikahan Wakil Gubernur terpilih Chusnunia Chalim atau biasa disapa Nunik bersama Erry Ayudhiansyah, sejumlah selebritis memberikan komentar selamat di Instagram pribadi @noenia_ch.

Selebriti yang memberikan komentar dan doa melalui kolom komentar pada unggahan instagram @noenia_ch yaitu penyanyi dangdut Zaskia Gotik dan pemain sinetron Tommy Kurniawan.

Instagram Nunik

Dalam akun instagram @zaskia_gotix selamat menempuh hidup baru ibu catik @noenia_ch.

Sedangkan tommykurniawann Ma syaa Allahhh… Mbaakk selamattt yaa @noenia_ch. Selain dari dua selebritis tersebut, ucapan pun banjir dari warga.

Nunik yang saat ini masih menjabat sebagai Wakil Bupati Lampung Timur dan calon suaminya Erry Ayudhiansyah akan melangsungkan pernikahannya pada Sabtu 2 Februari 2019. ]Andi Apriyadi]

Populer Minggu Ini